Rabu, 26 Juni 2013
CN - Blue Digrebek di kamar hotel :D
Di salah satu segmen "Entertainment Relay", para kru acara tersebut melakukan penggrebekan ke kamar hotel CN Blue. Saat itu para personil CN Blue tengah beristirahat setelah tampil di hotel mereka. Tba-tiba kamera menyerbu dan mengejutkan band pelatun hits "Hey You" ini.
Di dalam kamar, Jung Yong Hwa tampak sedang karena kecapekan. Begitu sadar mendapat kunjungan, Yong Hwa langsung bangun. Lucunya, ia malah berusaha mengaca penampilannya di depan kamera.
Meskipun baru bangun tidur, Yong Hwa tetap terlihat tampan tanpa make-up. Sementara itu, Kang Min Hyuk dan Lee Jong Hyun tampak tak peduli meskipun kamera mengambil gambar wajah mereka yang polos. Mereka tetap santai dan bermain gitak dengan nyaman.
Namun saat kamera berusaha mengambil gambar Min Hyuk secara close-up, ia pun memprotesnya. "Bagaimanapun juga aku tetap ingin terlihat tampan di depan kamera," ujar disambut tawa teman-temannya. "Entertainment Relay" merupakan acara yang tayang di stasiun KBS. (wk/rs)
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar